Babinsa Koramil 0824/19 Umbulsari Rencanakan Pengairan Irigasi Pompanisasi Tanaman Jagung Petani

    Babinsa Koramil 0824/19 Umbulsari Rencanakan Pengairan Irigasi Pompanisasi Tanaman Jagung Petani

    JEMBER - Kegiatan pendampingan pertanian terus dilakukan dalam rangka menjaga dan meningkatkan produksi pertanian dalam penguatan terwujudnya swa sembada pangan nasional. Seperti yang dilakukan oleh Babinsa Tegalwangi Koramil 0824/19 Umbulsari yang pendampingan pertanian tanaman jagung petani.

    Hal tersebut dilakukan oleh Sertu Eko Ruliyawanto, Babinsa Tegalwangi  Kecamatan Umbusari Kabupaten Jember dalam pendampingan tanaman jagung milik Pak Huda dengan luas lahan 1 hektare, yang membutuhkan pengairan irigasi, yang direncanakan memanfaatkan pompanisasi Denga mengalirkan air dari  sumur terdekat.

    Danramil 0824/19 Umbulsari Lettu Inf Gatot Subuhanto membenarkan kegiatan Babinsa tersebut dalam mendukung perawatan tanaman petani yang membutuhkan pengairan irigasi. Tegasnya.

    Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah dalam konfirmasinya menyampaikan dukungannya terhadap program pendampingan pertanian tersebut.

    Hal ini merupakan peran kita TNI dalam ikut mewujudkan penguatan swa sembada pangan nasional, dengan melakukan pengawalan produksi pertanian dari olah lahan hingga panen, sehingga terjadi percepatan produksi. Tegas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Danramil 0824/09 Tempurejo Hadiri Apel Kesiapan...

    Artikel Berikutnya

    Persoenel Koramil 0824/23 Wuluhan Beri Materi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Babinsa Kraton Koramil 0824/18 Kencong Ikut Memberikan Penyuluhan Pada Posyandu Remaja

    Ikuti Kami