Dandim 0824/Jember Kunjungi Eks Napiter, Hilangkan Stigma Negatif Masyarakat

    Dandim 0824/Jember Kunjungi Eks Napiter, Hilangkan Stigma Negatif Masyarakat

    JEMBER – Ditengah  kepadatan kegiatan, Komandan Kodim 0824 Jember, Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, menyempatkan dirinya untuk menyambangi seorang eks narapidana teroris (Napiter) yang sudah mendapatkan pembebasan yaitu Endang Sarifudin Alias Abu Huzaifah Alias Luous Alias Prof di Dusun Sumberjo, Desa Wirowongso, Kecamatan Ajung Kabupaten Jember pada Rabu 16/08/2023.

    Keberadaan eks mantan narapidana terorisme biasanya diselimuti stigma negatif masyarakat. Bahkan tak jarang, mereka ditolak kembali pada masyarakat, meski sudah menjalani hukuman atas kesalahannya dan sudah bertobat.

    Endang Sarifudin Alias Abu Huzaifah Alias Luous Alias Prof, eks napiter yang telah divonis hukuman selama 10 tahun karena disangka pendanaan kepada jaringan teroris, ini beruntung karena masyarakat masih mau menerimanya.

    Kedatangan Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmay Cahyo Dinarso  didampingi oleh Kapten Inf Hari Yuwono (Pasi Intelijen Kodim 0824/Jember), selain untuk bersilaturahmi dan melakukan pembinaan sekaligus menyerahkan bantuan Sembako, kepada mantan narapidana napiter yang rampung menjalani hukuman di lapas kelas IIA Jember.

    Endang Syarifudin mantan Napiter yang sudah kembali ke masyarakat ini terus dilakukan penggalangan dan pembinaan guna menumbuhkan rasa nasionalisme dan cinta Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), ungkap komandan Kodim 0824 Jember.

    Menurut Letkol Rahmat Cahyo Dinarso, Maraknya jaringan anti radikal yang diungkap dan ditangkap oleh densus 88 Anti teror, maka kami hadir untuk memberikan sentuhan hati agar Endang Syarifudin mantan Napiter mencintai NKRI dan tidak lagi bergabung dalam kegiatan anti radikal.

    “Berbaur lah dengan masyarakat sayangi keluarga dan jangan lagi melibatkan diri terhadap kelompok anti radikal agar tidak terjerumus dalam lobang yang sama, ” harap Dandim 0824/Jember. (Siswandi/Kutipan memorandum.co.id)

     

    kodim jemebr
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 0824/Jember Bersama Forkopimda Hadiri...

    Artikel Berikutnya

    Polri Lestarikan Untuk Negri : Polres Jember...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Danlanud Sultan Hasanuddin Buka Pendidikan Latihan Kerja TEMBSC Angkatan 31
    POLICE GOES TO SCHOOL: SATLANTAS POLRES JEMBER SOSIALISASIKAN TERTIB BERLALU LINTAS KEPADA 1.400 SISWA SMK ISLAM BUSTANUL ULUM PAKUSARI
    Tim Konsultan Lakukan Pengecekkan Langsung Pengerjaan Rutilahu Kodim 0824/Jember
    Saat Hadiri Upacara HUT Ke 78 Bhayangkara, Dandim 0824/Jember Mengucapkan Dirhgahayu Bhayangkara
    Usai Sholat Idul Adha Di Masjid Al Ikhlas Kodim 0824/Jember, Dilakukan Penyembelihan Hewan Qurban 
    GMNI Jember Berikan Apresiasi Kepada Polsek Sumbersari Polres Jember Atas Kinerjanya
    Pasiter Kodim 0824/Jember  Bersama Tim SDA Lakukan Peninjauan Rencana Normalisasi Saluran Irigasi Desa Ajung
    Bripka Dedy Feriawan, BBKTM Klompangan Polsek Ajung Laksanakan DDS dan Berikan Bantuan Sosial kepada Warga
    Dzikir dan Doa Bersama Dulur Kehidupan Kodim 0824/Jember, Santuni Yatim, Tukang Becak dan Ojek Pangkalan
    Kembali Kapolres dan Dandim 0824/Jember Kunjungi Korban Pembakaran 
    POLICE GOES TO SCHOOL: SATLANTAS POLRES JEMBER SOSIALISASIKAN TERTIB BERLALU LINTAS KEPADA 1.400 SISWA SMK ISLAM BUSTANUL ULUM PAKUSARI
    Mengaku Pasangan Suami Istri, Dua Pengedar Sabu Ditangkap Satreskoba Polres Jember
    Dandim 0824/Jember Perkuat Siaga Oncall Antisipasi Perkembangan Situasi Pemungutan Suara dan Situasional Wilayah
    Kasdim 0824/Jember Hadiri Penyerahan SK Perpanjangan Masa Jabatan Kepala Desa Oleh Bupati Jember   
    Dandim 0824/Jember Bersama Staf Ikuti Vidcon Dipimpin Pangdam V/Brw Bahas BMN TNI AD
    Usai Apelkan Anggota, Danramil 0824/21 Puger Langsung Cek Kelengakapan Kendaraan Anggota dan HP Anggota Stop Judi Online

    Ikuti Kami